Fadel Muhammad Sebut Pesona Pantai Botuboluo Tak Kalah dengan di Bali
Senin, 01 Januari 2024 – 10:18 WIB
Sebab, jika terjaga maka yang akan memperoleh dampak positifnya masyarakat juga dalam jangka panjang.
"Allah SWT sudah memberi kalian anugerah alam yang luarbiasa ini. Tugas kalian hanya menjaga kemudian menikmati hasilnya," pungkasnya. (jpnn)