Fahri Hamzah Menyodorkan Permintaan kepada Mahfud MD
Rabu, 16 September 2020 – 10:30 WIB
"Karena faktanya dalam kajian KPK sebelumnya ada sekitar 82 persen pilkada itu calon-calon kepala daerah itu 82 persennya didanai sponsor, tidak didanai pribadinya," kata Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron.
Menurut Ghufron, hal itu nantinya menunjukkan ada aliran-aliran dana dari sponsor kepada calon kepala daerah. (boy/jpnn)