Film Galang Rilis Video Teaser, Berisi Dinamika Musik di Bandung
Senin, 15 November 2021 – 17:23 WIB
Film Galang digarap oleh sutradara Adriyanto Dewo yang berkolaborasi dengan penulis skenario, Tumpal Tampubolon.
Selain dibintangi Asmara Abigail dan Elang El Gibran, film ini juga diisi oleh Kiki Narendra (Bapak), Jenny Zhang (Ibu), Agra Piliang (Irfan), dan Laras Sardi (Maryam).
Film Galang bakal segera tayang untuk pencinta musik dan film. (ded/jpnn)