Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Ganyu, Tanaman Langka Pengganti Terigu

Senin, 04 Maret 2013 – 12:21 WIB
Ganyu, Tanaman Langka Pengganti Terigu - JPNN.COM
JAUH sebelum jagung dan beras menguasai, tanaman ganyu sudah dijadikan makanan orang-orang terdahulu. Namun, tanaman ini tidak begitu familiar sehingga tidak dibudidayakan.

Berawal dari tanaman liar, tumbuhan ganyu kini dibudidayakan sebagai bahan pengganti terigu. Ganyu termasuk sebagai suku kana-kanaan yang sejenis tumbuhan penghasil umbi yang populer. Akan tetapi, kelestariannya kian terancam lantaran tidak banyak orang yang menanam dan mengonsumsinya.

Seorang pengurus lembaga yang mendampingi kelompok tani, Makassar Preneur, Arianto mengatakan awal dari dibudidayakannya tanaman ini saat ia dan timnya melakukan pelatihan kewirausahaan di Desa Buakkang-Bungaya Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.

Dari pelatihan itu, ia disuguhkan es cendol yang terbuat dari tepung ganyu. Rasanya yang berbeda, membuat Arianto dan timnya bertanya-tanya soal bahan cendol itu.

JAUH sebelum jagung dan beras menguasai, tanaman ganyu sudah dijadikan makanan orang-orang terdahulu. Namun, tanaman ini tidak begitu familiar sehingga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA