Giatkan Pemuda Berwirausaha
Minggu, 15 April 2012 – 15:04 WIB
“Untuk Jakarta sebanyak 500 orang muda yang ikut mendaftarkan diri, kita mendampingi tapi tanpa embel-embel PAN dan tidak harus menjadi Kader PAN, semua kami rangkul dan seleksi,”urainya.
Adapunn 11 kota yang akan berkompetisi adalah Medan, Palembang, Lampung, Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Makasar, Banjarmasin, Aceh, dan Jayapura. “Mereka yang lolos tahap seleksi akan mendapatkan monitoring bisnis di enam kota tersebut dan mendapatkan tambahan modal bagi group yang berhasil membuka usaha baru dan stabil,”pungkasnya. (naa/jpnn)