Guru Tak Dilibatkan, Kurikulum Baru Dipastikan Gagal
Jumat, 23 November 2012 – 21:21 WIB
JAKARTA - Praktisi pendidikan, Prof H.A.R Tilaar mengaku pesimis dengan kurikulum baru yang kini siap diberlakukan tahun 2013 oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Pasalnya, guru selaku pelaksana tidak dilibatkan dalam menyusun kurikulum tersebut. “Akan gagal. Alasannya, yang melaksakaan adalah guru dan apakah guru itu dilibatkan? malah ucapan Menteri, guru-guru tidak usah diikutsertakan, mereka cukup implementasi. Harusnya sejak semula, guru yang akan jadi implementor kurikulum itu diikut sertakan, supaya mengerti apa sebenarnya yang akan dituju kurikukulm baru ini,” kata Tilaar dalam diskusi tentang “Kritik atas kebijakan perubahan kurikulum” di Kuningan, Jakarta, Jumat (23/11).
Hal yang sama juga dikatakan Sekretaris Jenderal Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI), Retno Listiyarti. Menurutnya, guru selama ini hanya diposisikan sebagai tukang kerja dari kurikulum yang ditetapkan. Padahal menurut dia, guru harus ikut memikirkan apa yang akan dilaksanakannya.
“Guru tidak dilibatkan, guru cukup tahapnya implementasi. Itu sama saja guru itu tukang. Tukang kerjain kurikulum. Dia (guru) bukan jadi seorang pemikir, bukan kreator. Dia yang melaksanakan tapi tidak boleh berfikir tentang apa yang dia laksanakan, paling tahu kan dia. Nah ini permasalahanya, under estimate terhadap guru,” kata Retno.
JAKARTA - Praktisi pendidikan, Prof H.A.R Tilaar mengaku pesimis dengan kurikulum baru yang kini siap diberlakukan tahun 2013 oleh Kementrian
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tak Ada Pengusiran Jemaah saat Gibran Salat, Polisi Jangan Langsung Percaya | Reaction JPNN
-
Soal Dualisme Dekopin, Nurdin Halid: Kami Sah Secara Hukum
-
Ketum Dekopin Priskhianto Bakal Menggelar Munas Rekonsiliasi Dekopin
-
Jirayut Bakal Berkolaborasi dengan JKT 48
-
Bertemu Presiden El-Sisi, Prabowo Minta Pencak Silat menjadi Olahraga Resmi Mesir
BERITA LAINNYA
- Pendidikan
Gandeng ITB, IDSurvey Kembangkan Green Leadership di Kalangan Mahasiswa
Selasa, 24 Desember 2024 – 09:54 WIB - Pendidikan
Gelar Rektor Menyapa 2024, Universitas Mercu Buana Bagikan Beasiswa
Jumat, 20 Desember 2024 – 18:35 WIB - Pendidikan
Cikarang Listrindo Kembangkan SMKN 1 Babelan Menjadi Sekolah KeunggulanÂ
Kamis, 19 Desember 2024 – 19:41 WIB - Pendidikan
Mendikdasmen: Gelar Hasil Karya Buka Peluang Peserta Didik Mendapat Pendidikan Bermutu
Rabu, 18 Desember 2024 – 18:14 WIB
BERITA TERPOPULER
- Dahlan Iskan
Bendungan Hasto
Rabu, 25 Desember 2024 – 08:07 WIB - Hukum
Hasto Tersangka Seminggu setelah Jokowi Dipecat PDIP, Apa Kaitannya?
Rabu, 25 Desember 2024 – 09:05 WIB - Tokoh
Klarifikasi Menteri Agama soal Tak Ada Azan di Pantai Indah Kapuk
Rabu, 25 Desember 2024 – 07:03 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja Solo Hari Ini, Rabu 25 Desember 2024
Rabu, 25 Desember 2024 – 07:37 WIB - Liga Italia
3 Klub Serie A Mengincar Tanda Tangan Jay Idzes
Rabu, 25 Desember 2024 – 06:57 WIB