Heaven Lights Hadirkan Fashion Show Tahunan Kelima Bertema Arabian Nights
Kamis, 22 Februari 2024 – 19:18 WIB

Heaven Lights menggelar acara fashion show tahunan kelima bertajuk Ghiza di Ritz-Carlton Pacific Place, Jakarta pada Selasa (20/2). Foto dok Heaven Lights
"Koleksi yang ditampilkan dalam fashion kali ini juga akan tersedia dalam koleksi ready-to-wear yang akan segera dapat dimiliki oleh HL Ladies," imbuh Nazmah Malik, yang juga Owner dari Heaven Lights.(chi/jpnn)