Ikhtiar Bank Mandiri Bantu Tingkatkan Produktivitas Petani Kopi di Sumedang
Jumat, 18 September 2020 – 19:38 WIB
Sementara itu, perkebunan besar (swasta) di Jawa Barat seluas 259 hektare dengan angka produksi kopi mencapai 55 ton.
Sedangkan berdasarkan data Kementan, rerata produksi petani kopi hanya sekitar 780 ribu ton per tahun dan mayoritas perkebunannya dikelola oleh petani rakyat.
Dengan begitu, Hery menyatakan, bantuan ini juga turut mendorong kreativitas petani untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas produksi kopi.
"Adanya budidaya kopi yang baik bisa berdampak kepada meningkatnya kesejahteraan petani," pungkasnya. (mcr2/jpnn)