Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Industri Alas Kaki Diprediksi Anjlok 50 Persen

Senin, 21 Mei 2018 – 07:39 WIB
Industri Alas Kaki Diprediksi Anjlok 50 Persen - JPNN.COM
Ilustrasi alas kaki. Foto: Nurchamim/Radar Semarang/JPNN

Selain penurunan di pasar domestik, pasar ekspor pun terlihat anjlok.

Berdasar data Aprisindo, pasar ekspor sepatu Jatim turun 10–20 persen.

Melihat kondisi kinerja tersebut, industri pesimistis terhadap kinerja pada semester kedua tahun ini.

”Kami belum yakin alas kaki bisa tumbuh positif,” kata Winyoto.

Menurut Winyoto, pabrikan alas kaki di Jawa Timur yang berorientasi ekspor tahun ini terancam kalah bersaing dengan pasar luar negeri, terutama di kawasan Eropa.

“Sebab, di Eropa Timur sekarang sudah mulai banyak yang membangun lahan industri sepatu di sana sehingga Eropa barat lebih cenderung beli di Eropa Timur,” ungkap Winyoto. (car/c10/sof)

Ramadan dan Lebaran diprediksi tidak akan mampu menggenjot penjualan sepatu dan alas kaki di Jawa Timur.

Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close