Ingin Kuku Terlihat Cantik dan Sehat, 5 Bahan Alami Ini Bisa Membantu Anda
Senin, 16 September 2024 – 08:47 WIB
3. Minyak pohon teh
Minyak pohon the memiliki sifat antijamur yang bisa membnatu mencegah infeksi kuku.
Campurkan beberapa tetes minyak pohon teh dengan minyak pembawa, seperti minyak kelapa, dan oleskan ke kuku dan kutikula.
4. Minyak zaitun
Merendam kuku dalam minyak zaitun hangat bisa membantu melembapkan dan menguatkan.
Tambahkan beberapa tetes jus lemon untuk nutrisi tambahan.
5. Bawang putih
Bawang putih merupakan bahan alami yang mengandung selenium yang bermanfaat untuk kesehatan kuku.
Hancurkan beberapa siung bawang putih dan campur dengan minyak pembawa.
Oleskan campuran tersebut ke kuku dan biarkan selama 10 menit sebelum dibilas.(genpi/jpnn)