Ini 4 Syarat Wajib Bagi Sekolah di Kabupaten Bogor Melaksanakan PTM Terbatas
Kamis, 03 Juni 2021 – 05:30 WIB

Bupati Bogor, Ade Yasin saat meninjau pelaksanaan uji coba PTM di SDIT Al Fatih, Cigombong, Bogor, Jawa Barat. (ANTARA/M Fikri Setiawan)
Kedua, PTM terbatas dikombinasikan dengan pembelajaran jarak jauh untuk memenuhi protokol kesehatan.
Ketiga, orang tua atau wali dapat memutuskan bagi anaknya untuk tetap melakukan pembelajaran jarak jauh walaupun sekolah sudah memulai PTM terbatas. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini: