Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Ini 5 Tempat Wisata Instagramable dan Aneka Kuliner Lezat di Kota Semarang

Minggu, 14 Februari 2021 – 13:43 WIB
Ini 5 Tempat Wisata Instagramable dan Aneka Kuliner Lezat di Kota Semarang - JPNN.COM
Klenteng Sam Poo Kong, Semarang. Foto: dok. Pemkot Semarang

jpnn.com - KOTA Semarang menjadi salah satu tempat yang cocok untuk dijadikan tempat wisata dan kuliner yang tidak boleh dilewatkan. 

Ibu kota provinsi Jawa Tengah ini menjadi tempat terpadunya kebudayaan China, India, Arab dan Eropa.

Banyaknya tempat wisata dan kulinernya yang beraneka ragam, membuat orang – orang di luar Semarang tertarik untuk berburu tiket dengan cek tiket pesawat di Traveloka.

Bahkan, orang yang telah mengunjungi berbagai wisata di Semarang mengaku kecanduan untuk kembali ke tempat tersebut.

Tentu saja, hal ini karena banyaknya tempat wisata yang Instagramable dan pastinya tak ketinggalan mengenai aneka kuliner yang lezat bukan? Berikut ini tempat yang paling sering dikunjungi di Semarang:

Klenteng Sam Poo Kong

Menurut kabar yang beredar, Klenteng Sam Poo Kong merupakan rumah ibadah yang menjadi tempat Laksamana Cheng Ho ketika beristirahat.

Dengan warna merah yang mencolok, menjadikan bangunan klenteng ini memiliki ciri khas tersendiri bagi siapa saja yang melihatnya.

Banyaknya tempat wisata dan kulinernya yang beraneka ragam, membuat orang – orang di luar Semarang tertarik

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close