Inilah Manfaat Aplikasi Penggajian Karyawan Berbasis Web
Pemindahan secara manual ini akan berpotensi terjadinya salah input yang akan mempengaruhi kredibilitas data.
Aplikasi penggajian karyawan berbasis web secara real time terintegrasi dengan sistem penggajian.
Jadi Anda tidak perlu lagi memindahkan data secara manual ke lembar slip gaji.
4. Akurat
Komponen gaji yang akan dimuat dalam slip gaji sangat banyak, mulai dari pajak, tunjangan, bonus, gaji pokok, kehadiran karyawan, dan lainnya.
Keakuratan informasi dan data dalam slip gaji sangat penting. Karena terintegrasi secara real time, semua data yang ditampilkan dalam aplikasi penggajian karyawan berbasis web pastinya lebih akurat.
Tidak ada lagi slip gaji yang salah hitung atau input karena cara manual.
5. Terpusat