Inul Daratista Memberi Peringatan Keras, Jangan Coba-coba!
Rabu, 22 Desember 2021 – 20:06 WIB
“Jangan main-main dengan saya. Tahu-tahu masuk sel aja,” tulis Inul.
Dilansir dari Turnbackhoax, akun TikTok yang menyebut Inul Daratista mengadakan giveaway masuk kategori konten tiruan/imposter content. (genpi/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini: