Jadi Duta Aksi Cepat Tanggap, Fauzi Baadila Turut Urus Aliran Dana ACT?
Rabu, 06 Juli 2022 – 06:19 WIB
Kepada netizen yang menudingnya terlibat dugaan penyelewengan dana di ACT, Fauzi Baadilla memilih berbesar hati.
"Thank you atas tudingannya," ucap Fauzi Baadilla.(chi/jpnn)