Jaga Kesehatan Jantung dengan Mengonsumsi 3 Herbal Inl
Jumat, 13 September 2024 – 07:37 WIB
2. Delima
Seperti halnya dengan teh hijau, jus delima telah dikonsumsi oleh banyak orang selama berabad-abad.
Mereka dulunya percaya bahwa buah delima ini bisa meningkatkan dan menjaga kesehatan jantung.
Ilmuwan modern membuktikan hal ini dalam penelitiannya. Bahan kimia antioksidan yang terkandung pada buah delima dan jus bisa membantu untuk menurunkan tekanan darah
3.. Sarang semut
Tanaman herbal yang satu ini berasal dari tanah Papua. Sarang semut mengandung senyawa tokoferol dan zat flavonoid yang termasuk antioksidan aktif untuk mengencerkan penggumpalan darah pada pembuluh jantung kamu.(genpi/jpnn)