'James Bond' Ditahan di Kedutaan Sudan
Sabtu, 17 Maret 2012 – 06:38 WIB
‘’Hentikan pemerkosaan terhadap mereka dan jangan biarkan mereka kelaparan.... Hanya itu yang kami minta,’’ imbuhnya, dalam kawalan aparat.
Namun demikian penahanan ini tak berlangsung lama. Beberapa saat kemudian Clooney dan rekan-rekan dibebaskan.
Sebelumnya Rabu (14/3) Clooney berbicara dihadapan Senat Amerika mengenai hasil temuannya saat berkunjung ke Sudan beberapa waktu lalu. Ia, memaparkan mengenai bagaimana kondisi masyarakat di pegunungan Nuba di Kordofan Selatan, sebuah wilayah di Sudan yang berdekatan dengan daerah perbatasan Sudan dan Sudan Selatan yang baru saja merdeka.