Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jangan Sedih, Ini 5 Pelajaran Berharga dari Cinta Segitiga

Senin, 19 Oktober 2020 – 10:34 WIB
Jangan Sedih, Ini 5 Pelajaran Berharga dari Cinta Segitiga - JPNN.COM
Ilustrasi patah hati. Foto: Hellosehat

Cinta segitiga mengajarkan kita kalau jatuh cinta itu tidak semudah yang dibayangkan.

Apalagi sampai ada tiga orang yang terlibat. Itu bisa menimbulkan permusuhan yang berkepanjangan. Percayalah! Akan timbul dendam tidak berkesudahan.

4. Cinta bisa merusak segalanya

Jatuh cinta memang bisa membuat semua orang merasa bahagia.

Namun jatuh cinta memiliki banyak risiko risiko yang bisa merusak segalanya, termasuk kehidupan pribadi kamu.

Jika kamu mengalami cinta segitiga dengan teman sendiri, tentu persahabatan kamu bisa rusak atau bahkan hancur.

5. Butuh perjuangan untuk mendapatkan apa yang kita inginkan

Perlu kamu ketahui, cinta segitiga itu benar-benar bikin pusing. Kita benar-benar akan kesusahan untuk mendapatkan hati orang yang disukai.

Patah hati memang membuat perasaan Anda hancur tetapi ada hikmah yang bisa diambil dari ini semua.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close