Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jangan Terlalu Sering Konsumsi Lemon, Ini 8 Bahayanya

Sabtu, 26 Desember 2020 – 11:28 WIB
Jangan Terlalu Sering Konsumsi Lemon, Ini 8 Bahayanya - JPNN.COM
Ilustrasi Lemon. Foto : Ricardo/JPNN.com

Terlalu banyak mengonsumsi lemon juga bisa menyebabkan masalah perut.

Hal ini terjadi karena tingginya kandungan vitamin C di dalamnya yang bisa membuatmu mengalami diare atau mual.

6. Memperparah sariawan

Bahaya minum air lemon ketika sedang mengalami sariawan akan memperparah kondisi.

Asam sitrat dalam lemon bisa memperburuk luka akibat sariawan dan bahkan menyebabkan lebih banyak.

Karena alasan tersebut, pastikan tidak minum air lemon atau buah asam lainnya jika menderita sariawan. Tunggu sampai sariawan sembuh sepenuhnya.

7. Batu ginjal

Tak banyak yang tahu mengonsumsi jeruk lemon secara berlebihan akan menyebabkan batu ginjal.

Ada beberapa bahaya konsumsi lemon secara berlebihan dan salah satunya adalah luka di usus.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close