Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jelang HUT ke-76 RI, Pertamina Temukan Cadangan Hidrokarbon di Sulteng

Minggu, 15 Agustus 2021 – 11:17 WIB
Jelang HUT ke-76 RI, Pertamina Temukan Cadangan Hidrokarbon di Sulteng - JPNN.COM
PT Pertamina (Persero) kembali kembali meraih penghargaan. Foto: Pertamina

Subholding Upstream juga terus berupaya melakukan kegiatan-kegiatan upaya penambahan cadangan melalui kegiatan seismik dan pemboran sumur eksplorasi. Sepanjang Januari hingga Juni 2021, realisasi luasan Seismik 3D telah mencapai 201 Km2 dan juga Seismik 2D sepanjang 1.186 Km.

Hingga Juni 2021, Subholding Upstream telah selesai melakukan pemboran sumur eksplorasi sebanyak 6 sumur. Diharapkan pada akhir tahun secara total Subholding Upstream akan menyelesaikan sebanyak 19 sumur eksplorasi.

Subholding Upstream Pertamina dan seluruh unit operasinya akan terus berupaya menghasilkan energi untuk Bangsa Indonesia dan berkontribusi optimal dalam mencapai target nasional produksi minyak. (*/jpnn)

Penemuan itu diketahui setelah pengeboran yang dilakukan selama 62 hari di Area Matindok Desa Samalore, Kecamatan Toili, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah (Sulteng).

Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News