Jelang Penghapusan Honorer, Sekda Ini Sampaikan Instruksi Penting
Selasa, 28 Juni 2022 – 07:15 WIB
Kebijakan itu harus ditempuh guna meminimalisir dampak dari penghapusan honorer 2023.
"Penghapusan tenaga honorer ini tentunya dikhawatirkan akan menimbulkan tingkat pengangguran di daerah ini," ucapnya. (ant/fat/jpnn)