Jokowi Tak Berani Sebut Angka UMP
Jumat, 02 November 2012 – 16:34 WIB
JAKARTA—Dalam proses penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) saat ini, Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo, menyerahkan sepenuhnya kepada dewan pengupahan untuk menghitung besaran nilai UMP Provinsi DKI Jakarta. “Tadi kan sudah dijelaskan oleh Menakertrans. Sekarang masih dalam proses pembahasan dengan Menteri, dan gubernur seluruhnya. Nanti kita tunggu hasilnya,” ungkap Jokowi ketika ditemui usai Rapat Koordinasi (Rakor) penepatan UMP di Gedung Kemenakertrans, Jakarta, Jumat (2/11).
Ketika disinggung mengenai besaran UMP yang layak untuk wilayah DKI Jakarta, Jokowi secara tegas menolak untuk menyebutkan besaran angkanya. “Saya pokoknya tidak mau ngomong angka. Tidak mau,” tegasnya.
Namun, Jokowi sempat mengakui bahwa dirinya mengetahui adanya demonstrasi di depan Balai Kota yang menuntut kenaikan upah. Menanggapi hal tersebut, Jokowi pun juga menjawab singkat.
JAKARTA—Dalam proses penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) saat ini, Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo, menyerahkan sepenuhnya kepada dewan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Jabodetabek
Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
Minggu, 03 Juli 2022 – 03:24 WIB - Jabodetabek
Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
Minggu, 03 Juli 2022 – 00:21 WIB - Jabodetabek
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
Sabtu, 02 Juli 2022 – 17:25 WIB - Jabodetabek
Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS
Sabtu, 02 Juli 2022 – 15:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Bulutangkis
China Masters 2024: Jonatan Christie Berkali-kali Memukul Nomor 1 Dunia
Minggu, 24 November 2024 – 05:05 WIB - Pilkada
Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi
Minggu, 24 November 2024 – 06:42 WIB - Dahlan Iskan
Wanita Global
Minggu, 24 November 2024 – 07:08 WIB - Destinasi
Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Minggu 24 November 2024
Minggu, 24 November 2024 – 06:22 WIB - Bulutangkis
Jadwal Final China Masters 2024: 2 Delegasi Merah Putih Berjuang, Kans Jojo Juara
Minggu, 24 November 2024 – 05:59 WIB