Kadin Disarankan Fokus Selesaikan Masalah Internal
Selasa, 29 Januari 2013 – 17:51 WIB
JAKARTA - Mantan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Fahmi Idris menyarankan pimpinan Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN) untuk menempuh jalur perundingan guna menyelesaikan masalah internal di organisasi yang mewadahi para pengusaha itu. Tujuannya, agar Kadin bisa melaksanakan program-programnya tanpa didera masalah internal.
Perundingan, lanjutnya, merupakan cara terbaik memecahkan masalah yang ada. Terlebih tak lama lagi akan ada agenda politik nasional pada 2014. "Sebagai keluarga besar KADIN saya apresiasi usaha pimpinan KADIN untuk sosialisasi program reformasi, depolitisasi dan profesionalisme," imbuh Fahmi.
Sebelumnya, Ketua Umum KADIN Suryo Bambang Sulisto mengatakan, Kabinet Kerja Keras KADIN Indonesia (K4I) yang dipimpinnya akan banyak menghadapi permasalahan pada masa-masa mendatang. Karenanya dia meminta kabinetnya untuk menunjukkan kepada publik bahwa KADIN adalah aset berharga bangsa Indonesia.
JAKARTA - Mantan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Fahmi Idris menyarankan pimpinan Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN)
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Bisnis
Konsistensi Menghadirkan Inovasi, Bank Raya Raih BUMN Award 2024
Jumat, 10 Januari 2025 – 15:47 WIB - Makro
Prabowo Bentuk Satgas Hilirisasi dan Ketahanan Energi, Bahlil Ditunjuk Jadi Ketua
Jumat, 10 Januari 2025 – 15:43 WIB - Industri
Resmikan Hanggar Kawasan Berikat PT DSI, Ini Harapan Kepala Bea Cukai Morowali
Jumat, 10 Januari 2025 – 14:44 WIB - Industri
Kanwil Bea Cukai Jakarta Berikan Izin Fasilitas PLB kepada PT Sanyo Trading Indonesia
Jumat, 10 Januari 2025 – 13:42 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
90 Ribu Honorer Satpol PP Ancang-Ancang Menggugat KepmenPAN-RB 11 Tahun 2024 ke MK
Jumat, 10 Januari 2025 – 10:28 WIB - Humaniora
Persatuan PPPK Minta UU ASN Direvisi, Hapus Diskriminasi, Setara dengan PNS
Jumat, 10 Januari 2025 – 13:20 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini 10 Januari Melonjak, Jadi Sebegini Per Gram
Jumat, 10 Januari 2025 – 10:10 WIB - Jatim Terkini
Buntut Kecelakaan Bus, Pemkot Malang Minta SD-SMP Tak Sembarangan Sewa Kendaraan
Jumat, 10 Januari 2025 – 10:35 WIB - Liga Indonesia
Live Streaming Barito Putera Vs Persija dan Klasemen Liga 1
Jumat, 10 Januari 2025 – 14:57 WIB