Kasus AKP DK Vs Ibu Mertua Berakhir Damai, Ini Buktinya
Selasa, 31 Mei 2022 – 20:08 WIB
![Kasus AKP DK Vs Ibu Mertua Berakhir Damai, Ini Buktinya Kasus AKP DK Vs Ibu Mertua Berakhir Damai, Ini Buktinya - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/normal/2022/05/31/ibu-mertua-akp-dk-nurmila-sangadji-saat-menunjukkan-surat-ke-ai0j.jpg)
Ibu mertua AKP DK, Nurmila Sangadji saat menunjukkan surat Kesepakatan Perjanjian Perdamaian, Selasa (31/5). Foto: Fransiskus Adryanto Pratama/JPNN.com
Nurmila Sangadji mengadukan masalah antara dirinya, anak perempuannya, dan menantunya, yang merupakan perwira polisi ke Divisi Propam Polri.
Dia melakukan pelaporan ke Propam Polri setelah dipolisikan menantunya sendiri, AKP DK ke Polda Metro Jaya dengan tuduhan mencuri. (cr3/jpnn)