Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kenali Jenis-jenis Status Saat Melacak Barang Kiriman dari Luar Negeri, Mohon Disimak!

Selasa, 09 Juli 2024 – 13:21 WIB
Kenali Jenis-jenis Status Saat Melacak Barang Kiriman dari Luar Negeri, Mohon Disimak! - JPNN.COM
Bea Cukai menyediakan laman www.beacukai.go.id/barangkiriman yang memudahkan masyarakat yang ingin melacak barang kiriman dari luar negeri, baik barang dari belanja online atau jenis barang kiriman lainnya. Foto: Dokumentasi Humas Bea Cukai

Encep menyampaikan di tahap ini informasi terkait barang kiriman sepenuhnya sudah berada di penyelenggara pos.

"Konfirmasi terkait pengiriman ke alamat penerima dapat langsung ditanyakan ke penyelenggara pos," tambanya.

Encep menambahkan informasi proses pengiriman barang dari luar negeri yang diperoleh melalui tracking barang kiriman di laman www.beacukai.go.id/barangkiriman merupakan informasi yang valid.

Dia mengimbau masyarakat agar tetap berhati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan Bea Cukai.

"Selalu aktif mengecek barang kiriman Anda melalui laman www.beacukai.go.id/barangkiriman," pungkas Encep..

Informasi lengkap tentang aturan barang kiriman dapat diakses melalui tautan s.id/FAQBarangKiriman atau dapat menghubungi contact center Bravo Bea Cukai 1500225 untuk pertanyaan seputar informasi teknis kepabeanan dan cukai. (mrk/jpnn)

Masyarakat perlu memahami jenis-jenis status barang kiriman saat mengakses laman www.beacukai.go.id/barangkiriman

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close