Kideco Meraih 4 Kategori Penghargaan Bergengsi, Selamat
Kamis, 31 Maret 2022 – 12:50 WIB
Dia berharap akan meningkatkan kualitas hidup masyarakat serta dapat memberdayakan perekonomian melalui pengembangan potensi yang ada.
“Kami meyakini penghargaan ini dapat menggugah semua pelaku usaha untuk terus berpartisipasi aktif dan bertanggung jawab serta mengikuti perkembangan zaman,” kata Sampe L Purba.(fri/jpnn)