Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

KLHK Menjalin Kerja Sama dengan Mitra untuk Implementasi FOLU Net Sink 2030

Kamis, 15 Desember 2022 – 12:26 WIB
KLHK Menjalin Kerja Sama dengan Mitra untuk Implementasi FOLU Net Sink 2030 - JPNN.COM
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Siti Nurbaya menyaksikan penandatanganan MoU dengan Temasek Foundation mendukung implementasi Forest and Other Land Use (FOLU) Net Sink 2030 Indonesia yang berlangsung pada Rabu (14/12). Foto: KLHK

Kerja sama dengan Temasek Foundation menyiratkan keterbukaan KLHK menerima dukungan dari berbagai pihak, termasuk swasta dan lembaga non pemerintah, dalam upaya pengimplementasian dan pencapaian target-target FOLU Net Sink 2030 Indonesia.(fri/jpnn)

KLHK menjalin kesepakatan untuk kerja sama dengan beberapa pihak dalam mendukung implementasi Forest and Other Land Use (FOLU) Net Sink 2030 Indonesia.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News