Konsorsium Mengajak Industri Bergabung Mendukung Program SMK PK Skema Pemadanan
Konsorsium berharap anak-anak SMK bisa lebih dari yang sebelumnya.
Lebih mandiri dan bisa menjadi orang-orang seni yang aktif dalam pertunjukan.
SMKN 8 bisa jadi wajah seni pertunjukan Indonesia ke depannya.
Nantinya, kata Agustina, evaluasi akan dlakukan konsorsium.
Yang menggembirakan konsorsium akan melanjutkan program pelatihan sampai 2023.
Pada kesempatan sama, Tim Strategi dan Perencanaan Konsorsium Pengusaha Peduli Vokasi Zeldagne Loudoe menyampaikan anggota konsorsium punya visi untuk mendukung pemerintah dalam memajukan pendidikan vokasi.
SMK merupakan jalan pintas anak-anak untuk bisa belajar dengan maksimal.
Mereka bisa hemat biaya dan waktu, mendapat keterampilan yang bisa digunakan untuk masa depannya.