Kontak Senjata di Nduga, Kapolda: Tiga Orang Terluka Termasuk Anggota Brimob
Kamis, 27 Februari 2020 – 23:00 WIB
Menanggapi pertanyaan terkait permintaan Wakil Bupati Nduga yang minta aparat keamanan nonorganik ditarik mantan Kapolda Sumut malah balik bertanya di mana keberadaan Pemda Nduga selama ini karena kelompok bersenjata masih terus menyerang aparat keamanan.
BACA JUGA: Boas Ingin Berseragam Barito Putera, Djadjang Nurdjaman Bilang Begini
"Jangan politisasi keberadaan TNI-Polri di Nduga karena yang menjadi korban juga aparat keamanan," tegas Irjen Pol Waterpauw.(antara/jpnn)