Awaludin (tanpa baju) bersama dengan 600-an korban bencana banjir bandang Wasior dievakuasi ke Manokwari dengan menggunakan KM Gracelia, Rabu (6/10). (Foto: Laode Murisdin/Radar Sorong)
Pasca banjir bandang, gubernur sudah 4 kali ke Wasior memantau lokasi bencana. Dari hasil turlap (turun lapangan) tersebut, menurut Decky Ampnir, gubernur memerintahkan 3 hal untuk dilaksanakan.Yang pertama, gubernur minta agar segera menormalisasikan lokasi bencana di Wasior. Selain itu gubernur juga memerintahkan agar para korban tewas baik yang sudah terindentifikasi maupun yang belum segera dimakamkan. Hal ini untuk menghindari terjangkitnya wabah penyakit. “Dan yang ketiga gubernur memerintahkan agar mendistribusikan logistik ke 3 titik yakni ke Wasior Utara, Wasior Kota dan Wasior Selatan,”urai Decky Ampnir. (lm)
MANOKWARI- Eksodus besar-besaran terjadi di Kabupaten Teluk Wondama pasca bencana alam banjir bandang,Senin,4 Oktober lalu. Kondisi Wasior,ibukota