Korpri Jateng Menyumbangkan Paket Bantuan untuk Jemaah Masjid Agung
Rabu, 29 April 2020 – 16:06 WIB
Adapun bantuan tersebut mereka salurkan kepada warga terdampak seperti mereka yang kehilangan pekerjaan, fakir miskin, dan masyarakat sekitar masjid yang hidup dalam kekurangan.
"Bantuan juga diberikan ke masyarakat baik muslim maupun non muslim. Kalau dia kena dampak, kita berikan bantuan," kata Khammad. (flo/jpnn)