Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

KPK Periksa Ketua Dewan Terkait Suap Proyek di Dikpora

Senin, 24 Oktober 2016 – 03:18 WIB
KPK Periksa Ketua Dewan Terkait Suap Proyek di Dikpora - JPNN.COM
Ketua DPRD Kebumen Cipto Waluyo. Foto: radarbanyumas/jpg

Cipto menegaskan, dari sisi substansi maupun kronologi OTT KPK, hanya mengetahui dari media. 

"Saya menghormati proses penegakkan hukum yang sedang dilakukan KPK," tegasnya. 

Dia beralasan belum mau berkomentar, karena khawatir akan menimbulkan polemik yang dapat memperkeruh suasana. 

Terkait adanya anggota DPRD yang menjadi tersangka di KPK karena kasus korupsi pada anggaran pendidikan pada Disdikpora sebesar Rp 4,8 miliar, Cipto menghormati proses hukum yang sedang berlangsung di KPK. 

"Siap berkoordinasi dengan tetap menjunjung tinggi azas praduga tak bersalah," imbuhnya.(ori/sus/ray/jpnn)

KEBUMEN - Cipto Waluyo akhirnya memenuhi panggilan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Mapolres Purworejo, Jumat (21/10).  Ketua

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close