KPU Bandung Siapkan 10 TPS Khusus Pilkada Serentak di Rumah Sakit hingga Lapas
Senin, 04 November 2024 – 14:27 WIB
Sebagai informasi, untuk Pilkada Serentak 2024, Kota Bandung memiliki 3.590 TPS yang tersebar di 30 kecamatan dan 151 kelurahan dengan jumlah daftar pemilih tetap (DPT) yakni 1.887.881 pemilih.
Dari total DPT itu, suara kaum perempuan di Kota Bandung sedikit lebih unggul dibandingkan laki-laki. Adapun rinciannya ialah 955.413 suara perempuan (50,61%) dan 932.468 suara laki-laki (49,39%). (mcr27/jpnn)