Kronologi Kenji Menyiram Mertua, Istri, dan Anaknya dengan Air Keras
Senin, 20 Juni 2022 – 14:37 WIB
![Kronologi Kenji Menyiram Mertua, Istri, dan Anaknya dengan Air Keras Kronologi Kenji Menyiram Mertua, Istri, dan Anaknya dengan Air Keras - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/normal/2022/01/29/kapolres-metro-bekasi-kombes-gidion-arif-setyawan-foto-humas-jahk.jpg)
Kapolres Metro Bekasi Kombes Gidion Arif Setyawan. Foto: Humas Polres Metro Bekasi
"Masalah keluarga, (soal) ekonomi," ujar Gidion.
Kapolsek Sukatani AKP Wito menambahkan saat ini pihaknya masih memburu pelaku.
"Kami lagi kejar, mohon doanya lagi dikejar terus," ujar Wito. (cr1/jpnn)