Kronologis Tercecernya Sejumlah e-KTP di Bogor
Senin, 28 Mei 2018 – 14:52 WIB
Menurut Zudan, kira-kira butuh waktu 20 menit untuk membereskan kembali kardus dan e-KTP yang tercecer tersebut.
"Kebetulan ada masyarkaat yang sempat memotret peristiwa itu, yang kemudian diunggah ke media sosial dan berkembang menjadi isu. Misalnya, berkembang isu berkardus-kardus KTP aspal (asli tapi palsu) disembunyikan di sebuah gudang di Bogor," pungkas Zudan. (gir/jpnn)