Kumis Dihabisi, Kepala Digunduli
Jumat, 21 September 2012 – 05:49 WIB
KEMENANGAN Jokowi disambut suka cita warga Solo dari berbagai kalangan. Di Pasar Gede Harjonagoro, ratusan orang menggelar doa bersama sejak pagi hari. Mereka menyediakan tumpeng untuk kenduri. Sembari menungu hasil perhitungan suara melalui televise, mereka sengaja menggelar acara nonton bareng. Menjelang sore hari, saat persentase hitung cepat keluar, gemuruh suara warga mulai menggelegar. Mereka bersorak ria saat Jokowi unggul dari pesaingnya. "Syukur kalau bisa menang. Kami sangat senang Pak Jokowi bisa menang menjadi gubernur," ucap Tugi,54, pedagang sayur, kemarin (20/9).
Sore harinya, mereka keluar dari pasar merayakan kemenangan dengan menyanyikan lagu We Are The Champion. Sembari, membentangkan spanduk besar dan bergambar Jokowi-Ahok. Rasa haru terlihat jelas di wajah para pedagang. Mereka ikut merasakan kemenangan Jokowi meski tak lagi di Kota Solo. Tak sedikit yang meneteskan air mata.
Seperti dirasakan Noh Nursiah, 59, yang berulang kali mengusap air mata di pipinya. Dia menangis karena tak mampu membendung rasa haru. "Air mata ini sebagai bukti kecintaan warga Solo kepada Jokowi. Semoga dia selalu diberi kesuksesan di Jakarta," imbuhnya.
KEMENANGAN Jokowi disambut suka cita warga Solo dari berbagai kalangan. Di Pasar Gede Harjonagoro, ratusan orang menggelar doa bersama sejak pagi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Features
Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
Kamis, 19 September 2024 – 17:47 WIB - Features
AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
Jumat, 13 September 2024 – 16:16 WIB - Features
Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
Rabu, 28 Agustus 2024 – 10:35 WIB - Features
Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408
Minggu, 18 Agustus 2024 – 16:24 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
Minggu, 24 November 2024 – 00:01 WIB - Pilkada
Survei Publicsensum: Elektabilitas Isran-Hadi Makin Moncer di Pilkada Kaltim
Minggu, 24 November 2024 – 00:50 WIB - Pilkada
Puluhan Sukarelawan Pramono-Rano Deklarasi Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Kampanye Akbar
Minggu, 24 November 2024 – 00:42 WIB - Politik
Detik-Detik Masa Kampanye Usai, Pandawa Lima Deklarasi Dukung Respati-Astrid
Sabtu, 23 November 2024 – 23:30 WIB - Pilkada
Survei Poltracking: Agustiar Sabran-Edy Pratowo Diprediksi Menang Pilgub Kalteng 2024
Sabtu, 23 November 2024 – 23:30 WIB