Kusir Delman Disawer Jokowi Rp500 Ribu, Merasa Kurang
Kamis, 13 Juni 2013 – 15:40 WIB
Selain menyumbang biaya rehabilitasi, Jokowi juga mencabut peraturan yang melarang delman beroperasi di dalam area Monas.
"Tapi cuma mutar-mutar, nggak di dalam," imbuhnya.
Para kusir mengapresiasi sikap Jokowi yang telah memberi bantuan biaya perbaikan delman. Mereka pun merasa kembali diperhatikan oleh Pemprov DKI Jakarta.