Letusan Gunung Agung Akibatkan Kerugian Rp 11 Triliun
Sabtu, 30 Desember 2017 – 19:55 WIB
Indonesia, imbuh Sutopo, kenyataannya adalah "supermarket bencana". Namun, semua pihak harus berusaha menjadikannya pelajaran sebagai "laboratorium bencana".
Pelajaran untuk meminimalkan risiko, mengurangi deforestasi, menyelamatkan daerah aliran sungai (DAS) kritis, menormalisasi aliran air, serta menata ruang kembali.
"Pembangunan di semua sektor harus memperhatikan hal-hal itu," tutur dia. (tau/c9/ang/jpnn)