Libatkan Pemda Dalam Penempatan Dokter
Senin, 13 Februari 2012 – 23:03 WIB
Realisasi Program Dokter Umum Dengan Kewenangan Tambahan berangkat karena kondisi minimnya tenaga dokter spesialis yang bekerja di luar jawa seperti di Nusa Tenggara Timur NTT dan Papua. Padahal, tingkat kematian ibu di NTT dan Papua masih terbilang tinggi. Oleh karenanya butuh kehadiran dokter spesialis anak, obgyn dan anestesi. (cha/jpnn)