Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Mainkan Lagu Penghantam Politisi, Seringai Bakar Banjarmasin

Senin, 12 Maret 2018 – 05:49 WIB
Mainkan Lagu Penghantam Politisi, Seringai Bakar Banjarmasin - JPNN.COM
Seringai sukses membakar Banjarmasin. Foto: Radar Banjarmasin

Suasana panggung makin memanas. Para penggemar musik melakukan moshing dan headbang. Menikmati sajian akhir dari grup band bawah tanah ini.

Penggemar musik cadas, Iyan mengaku menyukai Seringai lantaran lirik-lirik dan musik mereka yang aktif merespons segala persoalan.

"Ya setidaknya, mendengar Seringai berarti menjaga kewarasan di tengah kehidupan yang absurd ini," selorohnya singkat. (dom/at/nur)

Seringai membakar Banjarmasin dengan lagu-lagu metal beroktan tinggi mereka, Sabtu (11/3) malam.

Redaktur & Reporter : Adil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News