Malunya, Pasangan Asusila Digerebek Dinsos Saat Asyik di Hotel Melati
Sabtu, 14 Desember 2019 – 22:51 WIB
Kegiatan yang dilakukan bersama Satpol PP Medan, TNI dan Polri ini, kata Fahrul, untuk menciptakan kenyamanan dalam rangka menyambut Natal dan Tahun Baru 2020.
"Kami berharap, di penghujung tahun 2019 dan menyambut Tahun Baru serta Natal, kegiatan Kota Medan ini agar berjalan dengan kondusif. Kita berharap kemajemukan dan pluralisme masyarakat Kota Medan tetap terjaga kerukunannya," katanya. (antara/jpnn)