Marak Pungli di Pelabuhan Torobulu
Jumat, 09 September 2011 – 05:08 WIB
KENDARI - Belum tuntas polemik terminal bayangan, Dinas Perhubungan (Dishub) Sulawesi Tenggara (Sultra) kembali menuai sorotan. Permasalahanya, adanya pungutan liar (pungli) terhadap masyarakat saat melakukan penyeberangan di Pelabuhan Torobulu Konawe Selatan (Konsel). Diantara pungli itu, pembiayaan retribusi muatan kapal kendaraan roda empat. Seharusnya, ongkos untuk kendaraan golongan tiga Rp 5 ribu. Namun, petugas Dishub setempat membebankan hingga Rp 25 ribu. Lalu, proses retribusi jasa pemeliharaan dermaga setiap unit mobil juga dibebankan Rp 2500. Sementara, tidak ada pemeliharaan yang bisa membuat masyarakat merasa nyaman. Misalnya, fasilitas sarana umum, mushollah, dermaga dan lainya.
"Dikemanakan uangnya. Kami, bingung kenapa tidak ada tindakan yang tegas. Padahal persoalan ini, sudah berlangsung lama. Ini adalah pungli yang harus disikapi serius agar tidak berlarut-larut. Kenapa ada retribusi sementara pelayanan dermaga amburadul,"ujar Hasanudin korlap Aliansi Pemuda Pelajar (AP-2) Sultra saat melakukan orasi digedung DPRD Sultra kemarin.
Bukan hanya itu kata Hasanudin, fasilitas umum yang seharusnya dijadikan ruang tunggu, kini sudah berubah fungsi menjadi lahan bisnis. Faktanya, kantin sudah menjamur kemana-mana. Lalu, Mushallah yang ada sangat tidak terawat, bahkan untuk jembatan Lainea-Latawe sangat tidak layak.
KENDARI - Belum tuntas polemik terminal bayangan, Dinas Perhubungan (Dishub) Sulawesi Tenggara (Sultra) kembali menuai sorotan. Permasalahanya, adanya
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tiga Ratu Dunia Meriahkan Grand Final Miss Teen Beauty Indonesia dan Indonesian Stars Search 2024
-
Menjelang Perayaan Natal, Discovery Ancol Persembahkan Chrismast Tree Lighting
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
BERITA LAINNYA
- Daerah
Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
Senin, 25 November 2024 – 10:58 WIB - Riau
Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas
Senin, 25 November 2024 – 10:09 WIB - Daerah
Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
Senin, 25 November 2024 – 04:00 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
Senin, 25 November 2024 – 12:57 WIB - Politik
Anggap Maruarar Sirait Main SARA di Jakarta, Chandra: Belum Move On dari Rezim Jokowi
Senin, 25 November 2024 – 10:39 WIB - Politik
Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
Senin, 25 November 2024 – 10:04 WIB - Politik
Demi Hal Ini Istri Dokter Rayendra Rela Bayar Puluhan Juta Rupiah ke Oknum Komisioner KPU Kota Bogor
Senin, 25 November 2024 – 11:30 WIB - Bisnis
Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
Senin, 25 November 2024 – 12:20 WIB