Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Mayoritas Indekos Ternyata tak Kantongi IMB

Sabtu, 30 Maret 2019 – 16:31 WIB
Mayoritas Indekos Ternyata tak Kantongi IMB - JPNN.COM
Indekos. Foto: JPG

Akumulasi jumlah kos-kosan itu didapat setelah pemkot mengerahkan seluruh jajaran kelurahan untuk mendata jumlah kos-kosan tahun lalu.

BACA JUGA : Ingat, Indekos Wajib Kantongi Izin!

 

RT dan RW dilibatkan untuk mendapatkan data yang selama ini belum diketahui pemkot.

Kabid Tata Bangunan Dinas Perumahan Rakyat Kawasan Permukiman Cipta Karya dan Tata Ruang (DPRKP CKTR) Surabaya Lasidi menerangkan bahwa setiap bangunan memang wajib memiliki IMB. Tak terkecuali kos-kosan.

"IMB menjadi salah satu syarat penerbitan izin operasional kos-kosan," katanya.

Masalahnya, mayoritas kos-kosan tak ber-IMB. Jika aturan diperketat, akan banyak usaha warga yang tutup. Hal tersebut bakal menimbulkan gejolak.

Lasidi menerangkan, penegakan aturan tidak mungkin dilaksanakan secara langsung.

DPRD mengimbau sebaiknya indekos memiliki IMB dan ada standarisasi khusus bangunan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close