Mendagri Bentuk Tim Perbatasan
Sabtu, 23 Januari 2010 – 18:59 WIB
Konflik perbatasan, lanjutnya, juga sering terjadi antara daerah baru hasil pemekaran dengan daerah induknya. Hal ini disebabkan karena saat penyusunan dan pengesahan Undang-Undang pembentukan daerah otonom baru itu, masalah perbatasan belum klir.
Bahkan, lanjutnya, seringkali masalah tapal batas muncul di kemudian hari. “Menjadi persoalan belakangan, mungkin di sana ada aset tambang atau minyak,” ucap mantan gubernur Sumbar itu.