Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Menelusuri Jejak-Jejak Komunisme di Ulan Bator, Mongolia

Patung Lenin dan Monumen Soviet Tetap Berdiri Tegak

Jumat, 21 September 2012 – 00:01 WIB
Menelusuri Jejak-Jejak Komunisme di Ulan Bator, Mongolia - JPNN.COM
Monumen Zaisan Hill untuk mengenang komunisme di Ulan Bator, Mongolia. Foto : Farid Fandi/Jawa Pos
Hingga 1990, Mongolia berada di bawah pemerintahan komunis. Jejak-jejaknya sampai kini masih terlihat, meski eranya telah berubah. Wartawan Jawa Pos AINUR ROHMAN yang belum lama ini bertugas di Ulan Bator, ibu kota Mongolia, sempat berkunjung ke monumen paling fenomenal yang dibangun rezim komunis.

= = = = = = = = =

 

MASYARAKAT Ulan Bator begitu bangga dengan monumen Zaisan Memorial Hill. Saat saya menginap di rumah tradisional kaum nomaden (Ger) distrik Khan Uul akhir Agustus lalu, sang empunya rumah "memaksa" saya untuk mengunjungi Zaisan Memorial.

 

Tserendolgor Tseeye, 64, pemilik Ger tersebut, menyatakan tidak lengkap rasanya kalau ke Mongolia belum mendatangi Zaisan Memorial. "Kamu bisa melihat seluruh Kota Ulan Bator jika bisa sampai di puncak. Pemandangannya sangat indah," ujar Tseeye sambil menunjuk kerlap-kerlip cahaya di sebuah puncak bukit dari depan rumah mungilnya.

 

Hingga 1990, Mongolia berada di bawah pemerintahan komunis. Jejak-jejaknya sampai kini masih terlihat, meski eranya telah berubah. Wartawan Jawa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close