Mengejutkan! Polisi Temukan Tempurung Janin di Sekitar Mayat Mahasiswi Itu
Kamis, 28 Juli 2016 – 15:59 WIB
“Kita meminta kepada pihak keluarga agar bersikap terbuka dalam memberikan keterangan kepada polisi agar kasus ini cepat terungkap,” pinta Memo.
Seperti diberitakan, mayat Lia ditemukan di hutan Bumi Perkemahan Dam Duriangkang sekitar satu kilo meter dari jalan utama, Nongsa, Rabu (27/7).
Mayat yang tinggal tulang belulang pertama kali ditemukan oleh Jendi Hutabarat dan Lochkung Lumban Toruan saat menyusuri hutan mencari kayu pasak bumi. (egi/ray/jpnn)