Menko PMK Dorong Percepatan Produksi Vaksin Merah Putih
Kamis, 13 Januari 2022 – 14:27 WIB
Pada kesempatan yang sama, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengusulkan vaksin Merah Putih primer untuk dirilis paling lambat Maret 2022.
Baca Juga:
Kemudian, lanjut Budi, Vaksin Merah Putih primer untuk anak paling lambat Juli 2022 dan untuk vaksin booster bisa ditunda hingga Agustus tahun ini.
Pemerintah juga akan meengupayakan Vaksin Merah Putih untuk bisa diekspor ke luar negeri. (mcr9/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini: