Merasa tak Korupsi, Sebut Ada Direkayasa
Sabtu, 23 Februari 2013 – 15:44 WIB
JAKARTA - Meski sudah menyandang status tersangka korupsi dalam kasus Hambalang, dan resmi mengudurkan diri sebagai Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum masih mengaku bahwa dirinya yakin tidak terlibat dalam proyek tersebut. "Saya meyakini betul sepenuhnya bahwa saya tidak terlibat dalam proses pelanggaran hukum yang disebut proyek Hambalang itu. Karena sejak awal saya punya keyakinan penuh tentang tuduhan tidak berdasar itu," tegas Anas dalam keterangan persnya di DPP PD, Jakarta Pusat, Sabtu (23/2).
Pada kesempatan itu Anas mengaku akan mengikuti semua proses hukum yang disangkakan oleh KPK. Karena dia percaya melalui proses hukum yang obyektif dan transparan, maka keadilan akan dia dapatkan.
"Saya yakin kebenaran dan keadilan masih bisa ditegakkan. Karena saya percaya negeri kita ini berdasarkan hukum dan keadilan, bukan berdasar prinsip kekuasaan," tegasnya.
JAKARTA - Meski sudah menyandang status tersangka korupsi dalam kasus Hambalang, dan resmi mengudurkan diri sebagai Ketua Umum Partai Demokrat, Anas
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Hukum
Tim Gabungan Sita 7 Unit Hp, 10 Paku & 20 Korek Api di Lapas Narkotika Muara Beliti
Sabtu, 16 November 2024 – 17:26 WIB - Humaniora
Hari Wayang, Kiai Paox Iben Sebut Kebudayaan Jembatan antara Pemerintah dan Rakyat
Sabtu, 16 November 2024 – 17:00 WIB - Humaniora
Mendes Yandri Ajak Warga Desa Fokus Kembangkan Produk Lokal
Sabtu, 16 November 2024 – 15:36 WIB - Hukum
TPDI Laporkan Kapolda Sulut ke Divisi Propam Mabes Polri, Ada Apa?
Sabtu, 16 November 2024 – 15:36 WIB
BERITA TERPOPULER
- Moto GP
Live Streaming Kualifikasi MotoGP Barcelona: Ada yang Tak Percaya Kata Marquez
Sabtu, 16 November 2024 – 16:37 WIB - Daerah
Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
Sabtu, 16 November 2024 – 12:30 WIB - Bulutangkis
Diwarnai Kartu Kuning, Jorji Masuk Final Kumamoto Masters 2024
Sabtu, 16 November 2024 – 14:35 WIB - Jatim Terkini
Viral Ivan Sugiamto Foto Bareng Perwira, Begini Penjelasan Kapuspen TNI
Sabtu, 16 November 2024 – 12:18 WIB - Bulutangkis
Sempat Unggul 17-10 di Gim 3, Jojo Keok di Semifinal Kumamoto Masters 2024
Sabtu, 16 November 2024 – 13:23 WIB