Millvina Dean, Kisah Haru Survivor Terakhir Tragedi Titanic
Jual Memorabilia Titanic demi Biaya Panti JompoJumat, 17 Oktober 2008 – 06:53 WIB
Setelah kematian korban selamat Titanic yang lain, Millvina menjadi satu-satunya korban selamat yang masih hidup. Barbara Dainton, korban selamat lain yang berasal dari Cornwall meninggal tahun lalu. Saat itu, dia berusia 96 tahun. Sementara, adik laki-laki Millvina yang konon tercatat sebagai korban selamat termuda juga sudah meninggal dunia. Adik laki-laki Millvina itu meninggal saat berusia 81 tahun pada 1992 lalu. (bbc/thetelegraph/skynews/hep)