Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

MIND ID Berperan Sentral Dalam Kegiatan Hilirisasi dan Transisi Energi

Kamis, 17 November 2022 – 06:07 WIB
MIND ID Berperan Sentral Dalam Kegiatan Hilirisasi dan Transisi Energi - JPNN.COM
Peneliti dari Aplha Research Database Ferdi Hasiman (kiri) bersama Pakar Geologi dan Pertambangan R Sukhyar saat berbicara dalam sebuah diskusi bertajuk Peran Pertambangan Dalam Transisi Energi dan Hilirisasi. Foto: Dokumentasi pribadi.

“Apalagi saat ini mengurangi konsumsi BBM sudah menjadi keharusan karena selama ini negara ini tersandera oleh subsidi BBM. Makanya yang harus didorong adalah mengurangi konsumsi BBM dan gas diantaranya lewat kendaraan listrik,” ungkap Ferdi.

Ferdi juga menegaskan MIND ID punya dengan anak usahanya yang menguasai hampir semua sumber daya tambang mampu mewujudkan hal tersebut.

Menurut Ferdi, sekarang sudah mulai terlihat lewat beberapa kerja sama yang dibangun dengan beberapa produsen kelas dunia. Jika ini berjalan tentu akan memberi manfaat yang lebih besar bagi negara.

“Selain mendatangkan nilai tambah juga mendukung upaya Pemerintah dalam melaksanakan transisi energi,” ujar Ferdi Herdiman.(fri/jpnn)

Indonesia sesungguhnya punya keunggulan dalam ketersediaan bahan baku sehingga bisa menjadi pemain penting dalam peta industri kendaraan listrik.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close